Palu adalah sebuah kota sekaligus
merupakan ibu kota provinsi Sulawesi Tengah, Indonesia. Palu terletak sekitar
1.650 km di sebelah timur laut Jakarta. Koordinatnya adalah 0°54′ LS 119°50′
BT. Penduduknya berjumlah 282.500 jiwa (2005).
Kali ini saya akan Mengulas Tempat-tempat Yang bisa anda Kunjungi Jika ke PALU
LAPANGAN VATULEMO
Lapangan Vatulemo Terletak Di JL.Muh Yamin tepatnya di Depan Kantor WALIKOTA Palu
Tempat ini biasa digunakan Untuk acara-acara besar Pemerintahan. tidak hanya itu Tiap sorenya sangat ramai di Kunjungi masyarakat yang ingin joging Bermain bola ataupun hanya sekedar untuk berfoto. punyai Taman yang sangat indah dan sangat rugi untuk dilewatkan jika anda tidak berfoto.di Lapangan Vatulemo ini Juga digelar Tiap tahunnya Shalat Idul Fitri yang hampir tiap tahunnya Tempat ini sampai-sampai tidak ada yg kosong lagi.
Bila anda berkunjung ke Palu, salah satu obyek wisata yang
biasanya ditawarkan pemandu untuk didatangi pada sore hingga malam hari adalah
Taman Ria yang berada di Kecamatan Palu Barat. Obyek wisata yang membentang
panjang sekitar satu kilometer di pesisir pantai ini memang memiliki keindahan
tersendiri, dibandingkan dengan obyek wisata yang terdapat pada daerah lain di
Tanah Air
pada malam hari di taman ria ini rame dikunjungi
penduduk pa lagi kalau malming. di sini
banyak kafe kafe yang menyediakan makanan da minumam hangat. kalau mau pesan
minuman Q saranin untuk mencaba minuman satu ini "sarabba" (minuman
terbuat dari air rebusan jahe ditambah susu cair dan sedikit santan kelapa),
kalau makanan Q saranin "Pisang Gepe” (pisang setengah matang yang
dipenyetkan lalu dibakar, kemudian dipotong-potong dan disiram gula merah cair)
malming nongkrong bersama teman-teman ditemani pisang Gepe+sarabba, hmmm mantapssss...
MASJID AGUNG PALU
Masjid Agung Darussalam merupakan
sebuah masjid yang terletak di Palu, Indonesia. Masjid ini dibangun pada tahun
1978 dan selesai pada tahun 2000. Masjid ini juga dapat dikatakan sebagai
pemersatu umat karena jamaahnya sebagian besar berasal dari Kota Palu. Bentuk
kubah yang dilapisi dengan bahan seperti keramik mengilat berwarna hijau dengan
aksen hias kuning menjadi padu dengan konsep bangunan masjid itu sendiri
Masjid ini terletak di JL.Datu Panusu Palu
Pertokoan terletak di
JL. Sultan Hasanuddin II, Palu,
Indonesia 94111, Indonesia
Pertokoan ini adalah tempat perbelanjaan yang cukup besar Untuk daerah sulawesi tengah sendiri disini berbagai macam baju, sepatu bahkan Pernak-pernikpun banyak kita jumpai di tempat ini.juga banyak PKL Berjualan disini.
Mal Tatura adalah pusat
perbelanjaan terbesar di Palu. Mal ini didirikan pada tahun 2006. Mal ini
terdiri dari 3 lantai dengan penyewa - penyewa
Mal Tatura merupakan family mall
yang berkonsep untuk menyediakan seluruh kebutuhan keluarga dalam satu
tempat.wa yang sudah terkenal sebagai perusahaan besar baik skala nasional
maupun internasional antara lain Karisma, Ramayana, KFC, dan masih banyak lagi.